Alokasikan Rp 450 Miliar, LPDB Bentuk Direktorat Syariah

Oleh : Ahmad Fadli | Senin, 09 Januari 2017 - 19:08 WIB

Ilustrasi perbankan syariah. (Faidil Aziz/Getty Images)
Ilustrasi perbankan syariah. (Faidil Aziz/Getty Images)

INDUSTRY.co.id, Jakarta - Lembaga Penglola Dana Bergulir (LPDB) KUMKM akan membentuk Direktorat Syariah. Pihaknya akan mengalokasikan sekitar Rp 450 miliar yang nanti khusus menangani pengajuan pinjaman atau pembiayaan dengan pola syariah.

“Tahun ini, LPDB akan bentuk Direktorat Syariah. Saat ini industri syariah tumbuh 30 persen," ujar Direktur Utama LPDB KUMKM Kemas Danial dalam Jumpa Pers di Gedung LPDB KUMKM, Jakarta, Senin, (9/1/2017).

Berdasarkan data PLDB KUMKM, penyaluran dana bergulir dengan pola syariah mencapai Rp 1,48 triliun atau 18,31 persen sampai 31 Desember 2016. Sedangkan total dana bergulir sebesar Rp 8,08 triliun.

"Kami sudah mengkaji dan mendalami pembentukan direktorat syariah. Selama ini pertumbuhannya besar," jelas Kemas.

Direktur Pengembangan Usaha LPDB Adi Trinojuwono, menandaskan tingkat kredit macet (non performing loan/NPL) LPDB-KUMKM masih di bawah 1 persen. Tahun 2016 NPL sudah turun menjadi 0,44 persen dari sebelumnya 0,47 persen. Karena itu, satgas yang dibentuk di daerah diharapkan bisa menjaga tingkat NPL tersebut.

"Angka keseluruhan belum kami sampaikan, akan tetapi dari yang kami koperasi dominan yang menyumbang NPL, dibandingkan dengan UKM," tandasnya.(iaf)

Komentar Berita

Industri Hari Ini

Solo Menari

Kamis, 25 April 2024 - 12:01 WIB

Kembali Hadir, Solo Menari 2024 Bakal Digelar di Tiga Situs Ruang Publik

Perhelatan seni dan budaya, Solo Menari 2024, kembali akan digelar pada 29 April 2024 mendatang. Ajang Seni Tari anak bangsa ini terlahir dari semangat untuk melestarikan seni tari dan budaya…

Produk Amaterasun

Kamis, 25 April 2024 - 11:52 WIB

Amaterasun Hadirkan 100% Physical Sunscreen yang 'Almost No Whitecast'

Amaterasun, brand  kecantikan lokal yang dikenal sebagai “SPF Spesialist” dengan Intelligent DNA Guardian Technology™, yang dapat melindungi kulit hingga level DNA pertama di Indonesia…

Ilustrasi aset kripto

Kamis, 25 April 2024 - 11:51 WIB

Sah! fanC, Token untuk Konten Kreator Resmi Diperdagangkan di Indonesia

Aset kripto baru, Token fanC akan resmi diperdagangkan di Indonesia. Token ini mengadopsi teknologi blockchain yang mengembangkan teknologi internet terkini untuk pembuat konten, seperti NFT,…

Direktur Utama BRI Sunarso

Kamis, 25 April 2024 - 11:47 WIB

BRI Bukukan Laba Rp15,98 Triliun di Triwulan I 2024

Di tengah dinamika kondisi ekonomi dan geopolitik global yang penuh dengan tantangan, PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk mampu membukukan pertumbuhan laba yang positif, dimana hingga akhir…

Presiden Direktur Dharma Polimetal, Irianto Santoso

Kamis, 25 April 2024 - 11:26 WIB

Konsisten Bagikan Dividen, DRMA Incar Pertumbuhan Dobel Digit di 2024

Emiten manufaktur komponen otomotif terkemuka di Indonesia, PT Dharma Polimetal Tbk (DRMA) membagikan dividen tunai sebesar Rp171,29 miliar kepada para pemegang saham.