Wapres JK Ajak Swasta Ikut Bangun Infrastruktur

Oleh : Wiyanto | Selasa, 02 Januari 2018 - 11:27 WIB

Wapres Jusuf Kalla di BEI Selasa (2/1/2018) (Foto Dok Industry.co.id)
Wapres Jusuf Kalla di BEI Selasa (2/1/2018) (Foto Dok Industry.co.id)

INDUSTRY.co.id - Jakarta-Wakil Presiden Jusuf Kalla menilai pembangunan infrastruktur terus akan berjalan. Pertumbuhan penduduk menjadi pemicu terus digalakan infrastruktur baru.

Namun, kata dia pembangunan infrastruktur tidak bisa mengandalkan Anggaran Pendapatan Belanja Negara (APBN) saja, tetapi peran swasta ditunggu di infrastruktur.

Wakil Presiden Jusuf Kalla membuka secara resmi perdagangan di Bursa Efek Indonesia, Jakarta, pada Selasa pagi, mengawali sesi perdagangan 2018.

"Infrastruktur bukan hanya di daerah negara berkembang, negara AS upaya bangun infrastruktur. Jadi infrastruktur suatu upaya membantu orang mau jalan butuh dua hari, macet  maka tambah infrastruktur baru, sesuai pertumbuhan  penduduk dan ekonomi," katanya.

 

Komentar Berita

Industri Hari Ini

BNI apresiasi Thomas dan Uber Cup

Sabtu, 20 April 2024 - 13:52 WIB

Indonesia Juara di All England dan BAC, BNI Apresiasi dan Dukung Tim Thomas & Uber Cup

PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI memberikan apresiasi setinggi-tingginya atas prestasi gemilang para atlet bulu tangkis Indonesia dalam dua turnamen bergengsi, All England 2024…

Menparekraf Sandiaga Uno

Sabtu, 20 April 2024 - 11:45 WIB

Menparekraf Sandiaga Uno Beberkan Transformasi Pariwisata Pascapandemi dalam Forum PBB di New York

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno menghadiri undangan PBB untuk berbicara pada high level meeting "UN General Assembly Sustainability Week" di New…

Sambut Hari Kartini, Hutama Karya Resmikan Fasilitas Daycare

Sabtu, 20 April 2024 - 10:59 WIB

Sambut Hari Kartini, Hutama Karya Resmikan Fasilitas Daycare

Menyambut Hari Kartini 2024, PT Hutama Karya (Persero) (Hutama Karya) secara resmi meluncurkan Daycare dan Sekolah Harmony Montessori di lingkungan perusahaan. Fasilitas ini diresmikan oleh…

OYO Berikan Layanan Komprehensif bagi Acara yang Diselenggarakan Pemerintah

Sabtu, 20 April 2024 - 10:06 WIB

OYO Berikan Layanan Komprehensif bagi Acara yang Diselenggarakan Pemerintah

OYO implementasikan kesuksesan bisnis akomodasi pemerintahan di India dengan sediakan layanan integrasi akomodasi, transportasi dan katering untuk berikan layanan komprehensif bagi acara yang…

IFG Life

Sabtu, 20 April 2024 - 09:48 WIB

Sambut Hari Konsumen Nasional, IFG Life Tegaskan Komitmen Customer-Centric

Menyambut Hari Konsumen Nasional yang jatuh pada 20 April 2024, PT Asuransi Jiwa IFG (IFG Life) kembali menekankan komitmen perusahaan untuk senantiasa memprioritaskan konsumen (customer-centric)…