Wow, Alibaba Bukukan Penjualan Rp 342 Triliun dalam Sehari

Oleh : Ahmad Fadli | Senin, 13 November 2017 - 12:46 WIB

Alibaba (Ist)
Alibaba (Ist)

INDUSTRY.co.id, Jakarta - Raksasa e-commerce China, Alibaba berhasil meraup penjualan sampai dengan US$ 25,4 miliar atau Rp 342,9 triliun (kurs Rp 13.500/US$) hanya dalam waktu 24 jam. Maka 11 November 2017 dinobatkan sebagai hari belanja terbesar di muka bumi ini.

Pada hari yang sama di tahun lalu, penjualan hanya mampu mencapai US$ 17,8 miliar. Artinya ada kenaikan sampai 40%, mengalahkan Black Friday atau Cyber Monday. Demikian seperti yang dilansir dari CNNMoney, Minggu (12/11/2017).

Seperti diketahui, 11 November merupakan Singles Day atau Hari Jomblo di China. Pada 2009 lalu, Alibaba mengubah hari tersebut sebagai festival diskon besar-besaran.

Diawali target pasar masyarakat China, sekarang festival tersebut telah menyebar ke banyak negara. Di antaranya kawasan Asia Tenggara melalui Lazada (anak perusahaan Alibaba), Zalora dan Shopee.

Bagaimana tidak, konsumen begitu antusias terlibat dalam festival ini. Dalam waktu 2 menit pertama, penjualan sudah mencapai US$ 1 miliar. 13 jam berikutnya sudah sampai US$ 18 miliar.

Komentar Berita

Industri Hari Ini

BNI apresiasi Thomas dan Uber Cup

Sabtu, 20 April 2024 - 13:52 WIB

Indonesia Juara di All England dan BAC, BNI Apresiasi dan Dukung Tim Thomas & Uber Cup

PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI memberikan apresiasi setinggi-tingginya atas prestasi gemilang para atlet bulu tangkis Indonesia dalam dua turnamen bergengsi, All England 2024…

Menparekraf Sandiaga Uno

Sabtu, 20 April 2024 - 11:45 WIB

Menparekraf Sandiaga Uno Beberkan Transformasi Pariwisata Pascapandemi dalam Forum PBB di New York

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno menghadiri undangan PBB untuk berbicara pada high level meeting "UN General Assembly Sustainability Week" di New…

Sambut Hari Kartini, Hutama Karya Resmikan Fasilitas Daycare

Sabtu, 20 April 2024 - 10:59 WIB

Sambut Hari Kartini, Hutama Karya Resmikan Fasilitas Daycare

Menyambut Hari Kartini 2024, PT Hutama Karya (Persero) (Hutama Karya) secara resmi meluncurkan Daycare dan Sekolah Harmony Montessori di lingkungan perusahaan. Fasilitas ini diresmikan oleh…

OYO Berikan Layanan Komprehensif bagi Acara yang Diselenggarakan Pemerintah

Sabtu, 20 April 2024 - 10:06 WIB

OYO Berikan Layanan Komprehensif bagi Acara yang Diselenggarakan Pemerintah

OYO implementasikan kesuksesan bisnis akomodasi pemerintahan di India dengan sediakan layanan integrasi akomodasi, transportasi dan katering untuk berikan layanan komprehensif bagi acara yang…

IFG Life

Sabtu, 20 April 2024 - 09:48 WIB

Sambut Hari Konsumen Nasional, IFG Life Tegaskan Komitmen Customer-Centric

Menyambut Hari Konsumen Nasional yang jatuh pada 20 April 2024, PT Asuransi Jiwa IFG (IFG Life) kembali menekankan komitmen perusahaan untuk senantiasa memprioritaskan konsumen (customer-centric)…